Kenali Manfaat Baby Car Seat
Oleh karena itu, jika hanya digendong di pangkuan orang dewasa, bahaya bagi bayi tetap ada bahkan bisa lebih besar. Dan untuk itulah barang ini dibuat dan meminimalisir dampak cedera pada anak saat di mobil.
- Sebagai Tempat Tidur Sementara Bayi di dalam Mobil
Perjalan jauh di dalam mobil akan membuat bayi menjadi susah tidur. Berbeda dengan tidur di kamar dan di atas kasur, mobil yang bergerak akan memberikan getaran pada anak dan membuatnya kurang nyaman untuk memulai istirahat.
Dengan menggunakan baby car seat, Anda dapat meminimalisir rasa tidak nyaman tersebut.
Sebab kebanyakan baby car seat terbuat dari bantalan yang lembut dan menggunakan kain yang lembut dan sangat menyerap keringat.
Rangka kursi empuk ini seakan memeluk tubuh bayi dari belakang, dan berfungsi memastikan tidak ada benturan pada tulang belakang, menciptakan kondisi terbaik bagi tubuh anak untuk berkembang.
- Mempermudah Orang Tua Mengasuh Bayi di dalam Mobil