Belum Banyak yang Tahu, Ini Jenis Polisi Tidur & Regulasinya

icon 10 December 2021
icon Admin

Mengapa tidak efisien? Karena pada waktu itu yang dibangun memiliki ukuran yang besar yaitu memiliki ketinggian kurang lebih 13 cm. Ukuran ini membuat speed bump sulit untuk dilewati oleh kendaraan.

Kemudian ditemukanlah rancangan ideal oleh Arthur Holly. Ia seorang pemenang nobel di bidang elektronik. Jalanan Universitas Washington menjadi tempat pertama yang memiliki speed bump dengan ukuran ideal. Tiga tahun kemudian jalan – jalan lain mulai mengaplikasikannya juga.

Kesimpulan

Sekian artikel di atas disajikan. Bagi Anda pengendara kendaraan roda empat sebaiknya senantiasa mematuhi segala aturan yang telah ditetapkan oleh negara, termasuk aturan mengenai polisi tidur.

Hal demikian bertujuan untuk menjaga keamanan, keselamatan, dan kenyamanan pengguna kendaraan yang lainnya. Jangan lupa berkendara kendaraan dengan berhati-hati ya agar shockbreaker mobil tidak mengalami kerusakan.  Dan apabila mobil anda mengalami kerusakan, anda bisa menghubungi kami di website resmi bengkel Suzuki https://www.suzukiaceh.co.id/ lalu pilih halaman service untuk menjadwalkan service mobil anda  secara berkala.